Diklat Interaksi Online (DIO)


Purwokerto, 29 April 2015. SMK Negeri 2 Purwokerto mulai tahun 2015 melaksanakan Diklat Interaksi Online ( DIO ). Diklat ini terselenggara atas kerja sama dengan PPPTK BMTI ( Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan ) Bidang Mesin dan Teknik Industri Bandung. Pelaksanaan DIO di Indonesia dilaksanakan di 10 sekolah, termasuk SMK Negeri 2 Purwokerto.

Latar Belakang ( Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan / PKB online yaitu :
  • Akses yang lebih luas

  • Berpotensi untuk meningkatkan kualitas pembelajaran

  • Penyampaian yang fleksibel

  • Alternatif model pembelajaran

  • Penggunaan yang meluas ke ruang kelas

  • Tidak mengganggu aktifitas guru

  • Pemanfaatan teknologi

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »